Endia Global Mandiri

Jokowi Bahas Rencana Pemberlakuan Bea Masuk 200 Persen untuk Produk China

JAKARTA, KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo membahas rencana pemerintah mengenakan bea masuk impor sebesar 200 persen terhadap produk impor asal China. Pembahasan itu dilakukan Presiden dalam rapat terbatas dengan sejumlah menteri bidang ekonomi yang membahas topik utama relaksasi pajak kesehatan pada Selasa (2/7/2024). Presiden meminta agar perkembangan rencana itu dilaporkan...

Kinerja Manufaktur Merosot, Kemenperin Sebut Imbas Permendag Kemudahan Impor

Juru Bicara Kementerian Perindustrian Febri Hendri Antoni Arif dalam suatu kesempatan(Humas Kemenperin)   JAKARTA, KOMPAS.com - Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menyoroti angka Purchasing Manager’s Index (PMI) Manufaktur Indonesia pada Mei 2024 yang berada di level 52,1, atau mengalami perlambatan dibanding bulan sebelumnya yang berada di posisi 52,9. Juru Bicara Kementerian Perindustrian...

Pengusaha Bingung Kemendag Bisa Jegal Kemenperin Sampai “Makan Korban”

Jakarta, CNBC Indonesia - Direktur Eksekutif Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API), Danang Girindrawardana mengaku bingung dengan revisi aturan importasi yang termaktub dalam Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 8 Tahun 2024 tentang tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Menteri Perdagangan No 36/2023 tentang Kebijakan dan Pengaturan Impor. Aturan baru ini berlaku mulai 17 Mei 2024....

Sidak Gudang Importir, Zulhas Temukan 40 Ribu Barang Tak Sesuai Aturan Rp 6,7 M

Jakarta - Kementerian Perdagangan (Kemendag) menemukan sebanyak 40.282 unit barang elektronik yang tak sesuai aturan. Barang elektronik itu berasal dari luar negeri atau impor. Dalam pantauan detikcom, Kamis (6/6/2024) Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan melakukan pemeriksaan ke kawasan PT Global Mitra Intitama (GMI), Serang, Banten. Pria yang akrab disapa Zulhas...

Kemendag Sebut Pertek Kemenperin Picu Ribuan Kontainer Tertahan di Pelabuhan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah mulai melepas ribuan kontainer yang tertahan di Pelabuhan Tanjung Priok dan Tanjung Perak sejak Sabtu, 18 Mei 2024. Pelepasan dilakukan secara seremonial oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto, Wakil Menteri Perdagangan Jerry Sambuaga dan Direktur Jenderal Bea Cukai Askolani. Pelepasan kontainer tertahan dilakukan bertahap....